Untuk mengatur, menampilkan,memunculkan atau menyembunyikan file di windows explorer pada windows vista bisa lakukan prosedur berikut:
1. Klik kanan pada logo bendera windows
Pilih Explore

2. Pada Option pilih Folder and search options
3. Pilih tabulas View
Pilih Show hidden files and folder
Klik Apply, OK
Artikel Terkait:
Trik Windows Vista
- Cara melihat spesifikasi hardware windows vista
- Mempercepat tampilan start menu windows vista
- Cara menghilangkan icon panah shortcut Windows Vista
- Cara menonakitfkan Password Login Screen Vista
- Cara buat partisi hardisk di windows vista ( bag.2)
- Cara membuat partisi hardisk di windows vista ( bag.1)
- Menonaktifkan dan mengatur start up windows Vista
- Cara menambah virtual memory windows Vista
- Menonaktifkan error reporting Wiindows Vista
- Mempercepat penforma Windows Vista
Komentar :
Posting Komentar